Home » Archives for November 2013

Wednesday, 6 November 2013

SEJARAH PENETAPAN KALENDER HIJRIYAH

1. Latar Belakang
Sebelum penetapan Kalender Hijriyah, orang Arab pra-kerasulan Rasulullah Muhammad SAW telah menggunakan bulan-bulan dalam kalender hijriyah ini. Hanya saja mereka tidak atau belum menetapkan angka tahun, tetapi tahun diberi nama sesuai peristiwa yang terjadi pada tahun tersebut. Seperti, kita mengetahui bahwa kelahiran Rasulullah SAW adalah pada tahun Gajah.
Gagasan untuk membuat penanggalan Islam itu dapat direalisasikan ketika Khalifah Umar bin Al-Khaththab mejadi khalifah, sumber keterangan Al-Baruni menyatakan bahwa Khalifah Umar menerima surat dari Gubernur Basrah yang isinya menyatakan” Kami telah banyak menerima surat dari Amirul Muminin, dan kami tidak tahu mana yang harus dilaksanakan terlebih dahulu, dan kami telah membaca agenda kegiatan yang bertanggal Sya’ban, tapi kami tidak tahu persis Sya’ban mana yang dimaksud, apakah Sya’ban tahun ini atau Sya’ban tahun depan yang dimaksud.

SEPULUH (10) ENTRI POPULER

Flag Counter

flag counter

Followers